Rabu, 15 April 2015

Konfigurasi monitorix menggunakan virtuallisasi proxmox di debian server


Monitorix adalah free open source, ringan alat monitoring sistem yang
dirancang untuk memantau layanan dan sumber daya sistem sebanyak mungkin. Telah dibuat untuk digunakan di bawah produksi Linux / UNIX server, namun karena kesederhanaan dan ukuran kecil dapat digunakan pada perangkat embedded juga.
  • Pertama ketikkan perintah : " apt-get install rrdtool perl libwww-perl libmailtools-perl libmime-lite-perl librrds-perl libdbi-perl libxml-simple-perl libhttp-server-simple-perl libconfig-general-perl libio-socket-ssl-
    perl "

  •  Selanjutnya jika proses installasi, anda harus berpindah directori dengan perintah :cd /home
    Lalu anda cek file tersebut dengan perintah :#ls , seperti gambar di bawah ini :

  • Setelah itu masukan perintah dibawah ini
    #dpkg -i monitorix_3.6.0.-izzy1_all.deb
  • Jika tidak ada error maka sudah dapat dicoba di client , jika ada error maka masukan perintah :#apt-get install -f
  • Lalu anda reboot server anda dengan perintah :#reboot
  • Lalu buka melalui browser client windows xp atau linux (ubuntu) dengan mengakses http://ipserver:8080/monitorix atau contohnya sepertiserversayadi http://192.168.35.254:8080/monitorix , maka akan muncul seperti dua gambar di bawah ini :
  •  Klik OK, maka akan muncul seperti ini :




Cukup sekian & semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Blogger news

About